Kategori: Smartphone

  • Mengaktifkan Nomor XL Hangus Secara Daring/Online

    Mengaktifkan Nomor XL Hangus Secara Daring/Online

    Sekarang dalam masa pandemi ini, XL menyediakan layanan mengaktifkan nomor yang hangus secara daring tanpa harus datang ke kantor XL. Langkah-langkah resmi dari XL dapat dilihat disini. Ini adalah pengalaman saya mengaktifkan nomor XL yang hangus. Setelah membuka e-form dan memilih layanan reaktivasi kartu, pihak XL meminta data nomor yang ingin diaktifkan: Setelah itu, seperti…

  • Pabrik Smartphone di Indonesia

    Pabrik Smartphone di Indonesia

    Beberapa merek smartphone terkenal dari dalam dan luar negeri akan segera memproduksi smartphonenya di Indonesia. Alasan produksi ini macam-macam, bisa karena memanfaatkan ongkos produksi yang lebih murah, bisa juga karena ada aturan pemerintah Indonesia yang mewajibkan smartphone yang dijual di Indonesia memiliki kandungan lokal tertentu. Berikut ini beberapa merek yang akan memproduksi smartphone di Indonesia:…

  • iPhone 6 Bengkok

    iPhone 6 Bengkok

    Beberapa foto iPhone 6 yang bengkok Di Perancis Perbaikannya memerlukan EUR 297 Sumber: http://www.macbidouille.com/news/2014/09/23/attention-a-ne-pas-ranger-l-iphone-6-dans-votre-poche Di Jerman Sumber: http://stadt-bremerhaven.de/iphone-6-plus-will-it-bend/   http://techcrunch.com/2014/09/23/the-iphone-6-plus-gets-bent/ Lain-lain Menurut Apple, hanya 9 orang yang mengeluh iPhone 6 dan iPhone 6+ nya yang mengalami bengkok http://techcrunch.com/2014/09/25/apple-says-iphone-6-and-6-plus-bending-complaints-number-less-than-10/  

  • Foto Makro LCD Gadget

    Foto Makro LCD Gadget

    Pada artikel ini saya membandingkan foto display berbagai gadget yang diperbesar sampai pikselnya nampak jelas. Semua foto dibuat dengan kamera Canon 50D dengan lensa makro Sigma AF 150mm f/2.8 APO EX HSM, kemudian foto tersebut masing-masing dicrop dengan ukuran 400×400 pixel. LCD Resolusi Tinggi Pertama-tama adalah display dengan resolusi tinggi, yang trendnya dimulai dengan Retina…

  • Samsung Galaxy S4

    Samsung Galaxy S4

    Berikut ini Samsung Galaxy S4, sebuah smartphone high-end yang populer di tahun 2013   Menurut informasi di bagian belakang telepon ini, rupanya Samsung Galaxy S4 ini dibuat di Vietnam. Beberapa kesan terhadap smartphone ini: resolusi layar sangat tinggi ringan licin mudah jatuh, jadi sebaiknya diberi sarung yang tidak licin. batere cepat habis tidak root-friendly, jadi…

  • Handphone LG GW 300

    Handphone LG GW 300

    Handphone ini dibeli sekitar tahun 2009. Paket pembeliannya sudah termasuk protektor karet warna hitam. Pada waktu itu (2009) kemampuannya sudah cukup lumayan. Pada tahun 2014 ini saya rasakan kelemahannya: Relatif lambat dibandingkan handphone baru Proses menghapus SMS terasa lambat, padahal memory SMS cuma dapat menampung sekitar 400. Kelebihan yang masih terasa: Hemat batere, dapat tahan…